HARI KESAKTIAN PANCASILA

Published by Himasi Unisba on

[ IMPORTANT DAY ]

Assalamu’alaikum Wr. Wb

Hari Kesaktian Pancasila

Pada 1 oktober diperingati sebagai Hari Kesaktian Pancasila yang dimana Hari Kesaktian Pancasila lebih berkaitan dengan peristiwa G30S/PKI yang terjadi pada 30 September 1965.

Pada 1 Oktober 1966, peringatan Hari Kesaktian Pancasila pertama kali dilakukan di Lubang Buaya.

Hari Kesaktian Pancasila memiliki makna sebagai hari perkabungan nasional karena adanya tragedi pembunuhan dan penculikan tersebut. Pasca tragedi itu, terjadi pembersihan semua unsur pemerintahan dari pengaruh PKI mulai dari anggota organisasi hingga simpatisan.

Terima kasih,
Wassalamu’alaikum Wr. Wb
________
Departemen Jaringan Komunikasi
#AkuntansiBerkarya
#HIMASIUNISBA
#EKONOMISATU


0 Comments

Leave a Reply

Avatar placeholder

Your email address will not be published. Required fields are marked *