Your cart is currently empty!
[ LAPORAN HASIL PENGGALANGAN DANA IKBM-FEB ]
Bismillahirrahmanirrahim,
Assalamu’alaikum Wr. Wb.
Hallo kawan-kawan Ekonomi, Alhamdulillah hasil galang dana yang terkumpul sampai 4 April 2020 hari ini adalah sebesar Rp 15.790.000,- dan juga terdapat donasi dalam bentuk barang, yaitu hand sanitizer dan masker.
Dengan rincian :
BEM-FEB : Rp 2.700.000,- serta 5 jerigen hand sanitizer, 5 botol sedang hand sanitizer dan masker
HIMASI : Rp 5.300.000,-
HIMAIE : Rp 4.415.000,-
HIMMAN : Rp 3.375.000,- dan 2 lusin masker
TOTAL : Rp 15.790.000,-
Terimakasih kepada kawan-kawan semua yang telah ikut berpartisipasi dalam penggalangan dana ini. Semoga dengan kepedulian kita semua dapat membantu pihak tenaga medis maupun masyarakat yang membutuhkan bantuan dalam menghadapi pandemi Covid-19 ini.
Billahittaufiq Wal Hidayah,
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.
_____
Departemen Jaringan Komunikasi
#AkuntansiSmart
#HIMASIUNISBA
#EKONOMISATU
In:
Leave a Reply